{"id":15417,"date":"2018-04-02T01:36:13","date_gmt":"2018-04-01T18:36:13","guid":{"rendered":"https:\/\/www.pugam.com\/?p=15417"},"modified":"2018-04-02T01:45:37","modified_gmt":"2018-04-01T18:45:37","slug":"cara-ganti-suara-startup-di-windows-10-dengan-pesan-khusus","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/15417\/cara-ganti-suara-startup-di-windows-10-dengan-pesan-khusus\/","title":{"rendered":"Cara Ganti Suara Startup di Windows 10 dengan Pesan Khusus"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Tahukah Anda, Windows 10 memungkinkan Anda untuk mengganti suara Startup\/Welcome dengan pesan suara khusus yang Anda buat sendiri?<\/p>\n
Dalam artikel kali ini saya akan menunjukkan bagaimana melakukannya, yaitu mengganti suara Startup di Windows 10 dengan pesan suara khusus yang kita atur sendiri.<\/p>\n
Dalam hal ini, pesan khusus dapat berupa apapun, entah itu sebuah pengingat, pesan motivasi, pesan selamat datang atau bahkan pesan untuk sekedar mengerjai orang lain yang sering menggunakan komputer Anda.<\/p>\n
Caranya cukup sederhana, Anda hanya perlu membuat VBScript yang berisi pesan suara lalu menyimpannya di folder Startup<\/strong>.<\/p>\n Untuk membuat VBScript, yang Anda perlukan hanya Notepad<\/strong>. Silakan buka program notepad lalu paste-kan kode di bawah ini:<\/p>\n Ganti <\/p>\n Jika sudah, klik File <\/strong>lalu Save as<\/strong>. File harus disimpan dengan ekstensi <\/p>\n Untuk mengujinya, cukup buka file tersebut (klik dua kali) maka akan terdengar narator Windows membacakan pesan suara khusus yang Anda buat tadi.<\/p>\n <\/p>\n Jika muncul semacam error atau file tidak bekerja ketika Anda buka, periksa kembali bagian tanda petik<\/strong>. Kadang, perbedaan gaya huruf dapat mempengaruhi. Sebaiknya, Anda ketikkan tanda petik secara manual dari keyboard Anda (jangan menyalin tanda petik yang ada di atas).<\/p><\/blockquote>\n Jika Anda ingin mengeditnya kembali, cukup klik kanan dan pilih Edit<\/strong>. Anda bebas memodifikasi ulang isi pesan.<\/p>\n <\/p>\n Narator Windows juga mengenali sebagian besar tanda baca seperti koma (,) dan titik (.) jadi jangan ragu untuk menggunakan tanda baca jika memang perlu.<\/p>\n Satu lagi, jika Anda memasukkan pesan dalam bahasa non-Inggris maka akan terdengar sedikit aneh ketika dibacakan. Bagaimana pun, yang membacakan pesan adalah sistem yang memang dirancang untuk membaca kata\/kalimat dalam bahasa Inggris.<\/p>\n Tahap akhir, agar pesan suara khusus mulai diterapkan pada saat Windows Startup, Anda harus menyimpan file VBScript tersebut di folder Startup<\/strong>.<\/p>\n Prinsipnya, apapun yang Anda tambahkan ke folder ini akan otomatis dijalankan ketika Windows Startup, hal yang sama berlaku untuk file VBScript yang Anda buat tadi.<\/p>\n [pg_posts id=”9914″ posts_per_page=”1″]<\/p>\n Sumber gambar: <\/span>hongkiat.com<\/span><\/a><\/em><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"Tahukah Anda, Windows 10 memungkinkan Anda untuk mengganti suara Startup\/Welcome dengan pesan suara khusus yang Anda buat sendiri? Dalam artikel \n ...<\/a>","protected":false},"author":3,"featured_media":15418,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":"","two_page_speed":[]},"categories":[2087],"yoast_head":"\nMembuat VBScript<\/h2>\n
dim speech\r\ntext=\"Your Message\"\r\nset speech=CreateObject(\"sapi.spvoice\")\r\nspeech.speak text<\/pre>\n
\"Your Message\"<\/code> dengan pesan sesuai keinginan Anda, jangan lupa dengan tanda petik.<\/p>\n
.vbs<\/code> . Contoh, jika Anda menamai file tersebut welcome<\/strong> maka simpan file dengan nama
welcome.vbs<\/code> . Untuk sementara, simpan di desktop.<\/p>\n
Simpan File VBScript di Folder Startup<\/h2>\n
\n
Windows<\/code> +
R<\/code> lalu ketik
shell:startup<\/code> untuk membuka folder Startup<\/strong>.<\/li>\n
\n<\/li>\n<\/ol>\n