{"id":15558,"date":"2018-06-24T22:05:36","date_gmt":"2018-06-24T15:05:36","guid":{"rendered":"https:\/\/www.pugam.com\/?p=15558"},"modified":"2018-06-24T22:15:43","modified_gmt":"2018-06-24T15:15:43","slug":"cara-rekam-percakapan-telepon-di-android","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/15558\/cara-rekam-percakapan-telepon-di-android\/","title":{"rendered":"Cara Rekam Percakapan Telepon di Android"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Salah satu ciri dari komunikasi digital adalah jejak yang ditinggalkan. Setiap kali Anda berkomunikasi melalui email atau layanan pesan instan seperti WhatsApp maka akan ada jejak komunikasi yang ditinggalkan.<\/p>\n
Namun, hal itu tidak berlaku untuk komunikasi telepon atau percakapan yang dibangun melalui telepon. Setelah percakapan berakhir, Anda tidak akan memiliki jejak percakapan, kecuali Anda merekamnya.<\/p>\n
Itulah yang akan dibahas kali ini. Di Android, Anda dapat merekam percakapan yang dilakukan via telepon. Tapi, saya harap tujuan Anda untuk merekam percakapan ini tidak sampai melanggar hukum.<\/p>\n
Dan sebaiknya, percakapan direkam dengan izin dari kedua belah pihak, Anda dan lawan bicara Anda.<\/p>\n
Ada beberapa aplikasi di Android yang memungkinkan Anda untuk merekam percakapan telepon yang Anda lakukan dengan orang lain.<\/p>\n
Daftar Isi<\/p>\n<\/span><\/div>\n