{"id":15699,"date":"2018-04-24T16:45:31","date_gmt":"2018-04-24T09:45:31","guid":{"rendered":"https:\/\/www.pugam.com\/?p=15699"},"modified":"2018-04-25T06:57:16","modified_gmt":"2018-04-24T23:57:16","slug":"cara-membuat-akun-guest-tamu-di-windows-10","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/15699\/cara-membuat-akun-guest-tamu-di-windows-10\/","title":{"rendered":"Cara Membuat Akun Guest (Tamu) di Windows 10"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Di Windows, Anda dapat membuat beberapa akun untuk pengguna yang berbeda melalui fitur yang disebut User Accounts<\/strong>.<\/p>\n Anda pun dapat mengontrol atau membatasi apa yang boleh dan tidak boleh dilakukan oleh masing-masing akun pengguna tersebut. Semacam hak yang melekat pada masing-masing akun.<\/p>\n Dan secara umum, Windows menyediakan 3 jenis akun:<\/p>\n Akun guest atau tamu sangat berguna ketika misalnya Anda mengizinkan orang lain menggunakan komputer Anda tapi ingin memastikan semuanya tetap aman.<\/p>\n Karena banyaknya pembatasan yang diberlakukan maka orang yang menggunakan akun jenis ini tidak dapat menginstal\/uninstal program atau membuat perubahan pada sistem Windows Anda.<\/p>\n Di Windows 10, akun tamu secara default dinonaktifkan dan cara mengaktifkannya pun berbeda dengan Windows 7.<\/p>\n Selain itu, Windows tidak akan memungkinkan Anda untuk membuat akun tamu seperti halnya Anda membuat akun standar. Namun, Anda dapat mengonversi akun standar menjadi akun tamu.<\/p>\n Jadi, di sini saya akan menunjukkan bagaimana cara membuat akun tamu Anda sendiri di Windows 10 dengan cara mengonversi akun standar<\/strong>.<\/p>\n Selesai! Anda sudah berhasil membuat akun tamu. Jika Anda membuka jendela User Accounts<\/strong>, akun baru tersebut akan muncul.<\/p>\n <\/p>\n Jadi, jika Anda ingin meminjamkan komputer ke orang lain atau dengan kata lain mengizinkan orang lain untuk menggunakan komputer Anda, cukup berikan username dan password untuk masuk ke akun tamu.<\/p>\n Dan karena Anda yang menciptakan akun tersebut, maka Anda dapat dengan mudah menghapusnya kembali. Caranya, klik akun tersebut di jendela User Account<\/strong> kemudian pilih opsi Delete the account<\/strong>.<\/p>\n <\/p>\n Sumber gambar: maketecheasier.com<\/a><\/span><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"Di Windows, Anda dapat membuat beberapa akun untuk pengguna yang berbeda melalui fitur yang disebut User Accounts. Anda pun dapat \n ...<\/a>","protected":false},"author":3,"featured_media":15803,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":"","two_page_speed":[]},"categories":[2087],"yoast_head":"\n\n
Membuat Akun Standar di Windows 10<\/h2>\n
\n
user accounts<\/code> di kotak pencarian. Klik User Accounts<\/strong> dari hasil pencarian.
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n<\/ol>\nMengonversi Akun Standar Menjadi Akun Tamu<\/h2>\n
\n
Windows<\/code> +
R<\/code> untuk membuka jendela Run<\/strong>, ketik
netplwiz<\/code> lalu tekan Enter<\/strong> atau tekan tombol OK<\/strong>.
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n
\n<\/li>\n<\/ol>\n