<\/span><\/h2>\nProses instalasi pembaruan akan gagal jika teman-teman me-restart PC selama proses ini.<\/p>\n
Tapi seberapa parah itu akan gagal?\u00a0Apakah ini akan menyebabkan masalah dengan komputer kalian?\u00a0Untuk mencari tahu apa yang terjadi, situs howtogeek.com telah melakukan beberapa tes.<\/p>\n
Percobaan yang pertama, melakukan reboot secara paksa pada saat pesan\u00a0Getting Windows ready\u00a0<\/strong>muncul di layar.\u00a0<\/span><\/p>\nSetelah PC di-reboot, Windows menampilkan pemberitahuan We couldn’t finish installing updates<\/strong>.\u00a0<\/span>Instalasi pembaruan telah gagal, tetapi Windows masih berfungsi dengan benar.\u00a0Windows akan mencoba menginstal pembaruan nanti.<\/p>\n<\/p>\n
Lalu pada percobaan kedua, melakukan reboot pada saat pesan\u00a0Working on updates, 27% complete, Don\u2019t turn off your computer<\/strong>, muncul di layar.<\/p>\nHasilnya tetap sama, Windows gagal untuk diperbaharui dan muncul pesan We couldn\u2019t complete the updates, Undoing changes, Don\u2019t turn off your computer\u00a0<\/strong>di layar.<\/p>\n<\/p>\n
Mereka juga melakukan pengujian untuk menginstal pembaruan pada windows 10.<\/p>\n
Me-reboot PC pada saat pesan\u00a0Configuring update for Windows 10, 10% complete, Do not turn off your computer\u00a0<\/strong>muncul di layar.<\/p>\nSetelah PC di-reboot, muncul pesan\u00a0Please Wait<\/strong> hingga akhirnya PC kembali normal dan windows mengirim pemberitahuan\u00a0We couldn’t finish installing updates<\/strong>. Windows gagal melakukan update.<\/p>\n<\/p>\n
Pada percobaan yang terakhir, me-reboot PC ketika pesan\u00a0Working on updates 48%, Don’t turn off your PC<\/strong> muncul di layar.<\/p>\nSetelah di-reboot, PC belum normal dan muncul pesan\u00a0Restoring your previous version of Windows\u2026,\u00a0<\/strong>muncul saat windows mengembalikan pembaruan lalu PC di reboot kembali dan bekerja normal setelahnya.<\/p>\n<\/p>\n
Di setiap percobaan, PC tidak mengalami masalah dan Windows selalu memutuskan untuk berhenti memperbaharui dan mengembalikan file apapun yang diperbaharui.<\/p>\n