{"id":18156,"date":"2018-08-09T23:45:35","date_gmt":"2018-08-09T16:45:35","guid":{"rendered":"https:\/\/www.pugam.com\/?p=18156"},"modified":"2018-08-09T23:45:35","modified_gmt":"2018-08-09T16:45:35","slug":"cara-nonaktifkan-fitur-find-my-iphone-di-berbagai-perangkat-apple","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/18156\/cara-nonaktifkan-fitur-find-my-iphone-di-berbagai-perangkat-apple\/","title":{"rendered":"Cara Nonaktifkan Fitur Find My iPhone di Berbagai Perangkat Apple"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Salah satu fitur pada iPhone dan perangkat Apple lainnya yang sangat populer adalah Find My iPhone<\/strong>. Fitur di mana anda dapat melacak iPhone anda ketika hilang atau tersimpan di suatu tempat dan anda tidak ingat.<\/p>\n Semua perangkat Apple dapat menggunakan\u00a0Find My iPhone<\/strong>, termasuk iPad, Mac, Apple Watch dan bahkan Apple AirPods.<\/p>\n Namun pada situasi tertentu mungkin anda ingin menonaktifkan fitur tersebut, entah karena anda tidak ingin iCloud melacak lokasi anda atau karena ada alasan lain.<\/p>\n Berikut saya jelaskan bagaimana cara untuk menonaktifkan\u00a0Find My iPhone\u00a0<\/strong>di berbagai perangkat Apple.<\/p>\n Alternatif lainnya untuk menonaktifkan Find My iPhone<\/strong> adalah dengan cara Sign out\u00a0<\/strong>dari iCloud, tetapi dengan demikian anda akan kehilangan akses ke beberapa fitur lain, seperti membuat cadangan untuk perangkat anda.<\/p>\n Untuk verai iOS yang lebih baru, anda hanya perlu masuk ke\u00a0Settings<\/strong>, lalu tekan Nama anda di bagian atas. Di bagian tersebut anda akan menemukan Menu\u00a0iCloud<\/strong> kemudian ada opsi untuk menonaktifkan\u00a0Find My iPhone.<\/strong><\/p>\n Cara lain untuk menonaktifkan Find My Mac<\/strong> adalah dengan cara Sign out\u00a0<\/strong>dari iCloud, tetapi dengan demikian anda akan kehilangan akses ke beberapa fitur lain, seperti membuat cadangan untuk perangkat anda.<\/p>\n Untuk menonaktifkan Find My iPhone pada perangkat Apple Watch atau AirPods, anda harus membuka situs web iCloud untuk menemukan perangkat anda lalu cari fitur\u00a0Find My iPhone.<\/strong><\/p>\n Semua perangkat anda akan muncul dalam daftar di situs web Find My iPhone<\/strong>, dan anda harus mengklik pada perangkat untuk anda nonaktifkan.<\/p>\n Tekan pada perangkat tersebut dan akan terlihat opsi untuk menghapus akun. Tombol tersebut memungkinkan anda untuk memutuskan koneksi seluruh perangkat dari fitur\u00a0Find My iPhone<\/strong><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"Salah satu fitur pada iPhone dan perangkat Apple lainnya yang sangat populer adalah Find My iPhone. Fitur di mana anda \n ...<\/a>","protected":false},"author":87,"featured_media":18190,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":"","two_page_speed":[]},"categories":[2090,2089],"yoast_head":"\nNonaktifkan “Find My iPhone” di iPhone dan iPad<\/h2>\n
\n
Nonaktifkan “Find My Mac” di macOS<\/h2>\n
\n
Nonaktifkan “Find My iPhone” di Apple Watch dan AirPods<\/h2>\n