{"id":18196,"date":"2018-08-10T22:17:51","date_gmt":"2018-08-10T15:17:51","guid":{"rendered":"https:\/\/www.pugam.com\/?p=18196"},"modified":"2018-08-10T22:17:51","modified_gmt":"2018-08-10T15:17:51","slug":"cara-download-dan-instal-ios-12-developer-beta","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/18196\/cara-download-dan-instal-ios-12-developer-beta\/","title":{"rendered":"Cara Download dan Instal iOS 12 (Developer & Beta)"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Pada acara WWDC 2018, Apple memberikan pandangan mendalam tentang sistem operasi baru untuk iPhone dan fitur-fitur barunya.<\/p>\n
Dengan hadirnya group kategori pada notifikasi yang lebih memudahkan anda dan penggunaan Siri yang lebih baik, sebagian orang ingin secepat mungkin mendapatkan pembaruan tersebut.<\/p>\n
Sayangnya, jika anda bukan seorang Developer, anda tidak dapat langsung mendapatkan iOS 12. Tetapi jika anda benar-benar ingin mendapatkan iOS 12, anda dapat mendaftar di Program Developer Apple <\/a>yang dikenai biaya $100 untuk bergabung.<\/p>\n iOS 12 versi publik sendiri rencananya akan diperkenalkan akhir tahun ini, kemungkinan pada bulan September atau Oktober. Sebelum itu, Apple berencana untuk merilis iOS 12 versi beta pada bulan Juni.<\/p>\n <\/p>\n Langkah pertama adalah dengan membuka situs Pendaftaran Program Apple Developer,<\/a> dan kemudian ikuti saja petunjuknya.<\/p>\n Di sini anda memerlukan Apple ID, dan harus memberikan informasi pribadi anda. Untuk memulai, klik\u00a0Start Your Enrollment.\u00a0<\/strong>Perlu diingat, anda harus menggunakan kartu kredit untuk melakukan pembayaran.<\/p>\n <\/p>\n Masuk ke situs Apple Developer iOS 12<\/a>\u00a0dan ikuti pentunjuk untuk men-download software yang nantinya harus anda instal di iPhone, iPad, atau iPod anda.<\/p>\n Setelah selesai men-download iOS 12 versi Developer, jendela baru akan terbuka dan meminta anda menyetujui persyaratan dan ketentuan Apple.<\/p>\n Selanjutnya, anda akan melihat konfigurasi untuk menginstal, klik\u00a0Install<\/strong> di sudut kanan atas dan anda akan diminta untuk memasukkan kode sandi anda. Masukkan kode sandi anda lalu klik petunjuk pemasangan, kemudian restart perangkat anda.<\/p>\n Setelah selesai, buka\u00a0Settings<\/strong> dan periksa pada\u00a0Software update<\/strong> yang seharusnya sudah tersedia pembaruan yang siap di instal. Ingat bahwa iOS versi ini masih memiliki banyak bug, pastikan anda sudah mencadangkan perangkat anda.<\/p>\n <\/p>\n Hal pertama yang perlu anda lakukan adalah Mendaftar<\/a> untuk mendapatkan iOS 12 Public Beta. Setelah mendaftar, ketika sudah waktunya anda dapat men-download iOS 12 serta macOS Mojave 10.14.<\/p>\n Seperti versi Developer, versi beta belum sepenuhnya stabil dan anda lebih baik mencadangkan data iPhone atau iPad anda terlebih dahulu sebelum menginstal iOS 12.<\/p>\n Berdasarkan versi beta sebelumnya, anda mungkin harus Sign in pada link di atas, lalu pilih perangakat iOS yang ingin anda gunakan dengan versi beta, lalu instalkan pada perangkat iOS anda.<\/p>\n Selanjutnya, restart perangkat anda lalu masuk ke\u00a0Settings<\/strong>\u00a0\u00bb Software Udpate<\/strong> lalu ikuti pentunjuk di layar untuk menyelesaikan proses.<\/p>\n Anda harus menggunakan perangkat yang kompatibel untuk menjalankan iOS 12. Perangkat tersebut di antaranya iPhone 5S<\/strong> dan yang lebih baru, semua model iPad Air<\/strong> dan iPad Pro<\/strong>, iPads 5th<\/strong> dan 6th-gen<\/strong>, iPad mini 2<\/strong> dan yang lebih baru, dan iPod touch 6th-gen.<\/strong><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"Pada acara WWDC 2018, Apple memberikan pandangan mendalam tentang sistem operasi baru untuk iPhone dan fitur-fitur barunya. Dengan hadirnya group \n ...<\/a>","protected":false},"author":87,"featured_media":18200,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":"","two_page_speed":[]},"categories":[2090],"yoast_head":"\nCara Mendaftar Program Developer Apple<\/h2>\n
Cara Download iOS 12 Versi Developer<\/h2>\n
Download iOS 12 Public Beta<\/h2>\n