{"id":2380,"date":"2016-07-12T17:09:14","date_gmt":"2016-07-12T10:09:14","guid":{"rendered":"http:\/\/www.pugam.com\/?p=2380"},"modified":"2016-11-14T12:11:51","modified_gmt":"2016-11-14T05:11:51","slug":"kacamata-pintar-ini-memungkinkan-kita-mengontrol-komputer-hanya-dengan-mata","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/2380\/kacamata-pintar-ini-memungkinkan-kita-mengontrol-komputer-hanya-dengan-mata\/","title":{"rendered":"Kacamata Pintar Ini Memungkinkan Kita Mengontrol Komputer Hanya dengan Mata"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
Eyefluence<\/strong>, sebuah startup<\/em> yang berbasis di Silicon Valley sedang bekerja pada teknologi “hands-free navigation<\/em>” yang memungkinkan orang untuk dapat mengendalikan komputer hanya dengan mata menggunakan kacamata augmented reality<\/em>.
\n<\/strong><\/p><\/blockquote>\nPUGAM.com<\/strong> – Tidak lama lagi Anda akan dapat mengontrol layar komputer hanya dengan mata. Eyefluence<\/a>, sebuah startup<\/em> berbasis di Silicon Valley sedang bekerja pada teknologi “hands-free navigation<\/em>” menggunakan kacamata augmented reality<\/em>.<\/p>\n
Ketika digunakan untuk mengontrol atau menavigasi layar komputer, kacamata pintar yang dilengkapi kamera ini dapat membaca apa yang ingin Anda lakukan dan pada akhirnya mengklik ikon di layar komputer tanpa harus menggerakan tangan Anda.<\/p>\n