{"id":2686,"date":"2016-07-19T22:35:36","date_gmt":"2016-07-19T15:35:36","guid":{"rendered":"http:\/\/www.pugam.com\/?p=2686"},"modified":"2017-10-22T19:08:05","modified_gmt":"2017-10-22T12:08:05","slug":"android-7-0-nougat-developer-preview-versi-final-telah-tersedia","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/2686\/android-7-0-nougat-developer-preview-versi-final-telah-tersedia\/","title":{"rendered":"Android 7.0 Nougat Developer Preview Versi Final Telah Tersedia"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
PUGAM.com<\/strong> – Hari ini Google merilis Android 7.0 Nougat Developer Preview versi final atau versi terakhir. Dalam beberapa minggu, diperkirakan Android 7.0 Nougat akan tersedia untuk perangkat Nexus secara resmi. Google mengatakan bahwa rilis kali ini membawa sejumlah perbaikan bug dan pembaruan sistem untuk setiap perangkat yang mendukung versi pratinjau.<\/p>\n Seperti biasa, jika Anda telah terdaftar dalam program beta Android Nougat ini, Anda akan menerima pemberitahuan langsung melalui perangkat Anda, tetapi bagi Anda yang belum terdaftar di Anroid Beta, cara termuah adalah dengan mengunjungi situsnya<\/a> langsung. Anda juga dapat mendownload pembaruan ini secara manual<\/a>.<\/p>\n Android 7.0 Nougat Developer Preview ini hanya tersedia untuk perangkat Nexus 6, Nexus 5X, Nexus 6P, Nexus 9, Pixel C, dan perangkat General Mobile 4G [Android One].<\/p>\n Sesuai namanya, Android 7.0 Nougat Developer Preview adalah versi beta dari sistem operasi Android khusus para pengembang aplikasi. Dengan versi ini, diharapkan para pengembang menguji aplikasi mereka untuk memastikan bahwa aplikasi mereka dapat berjalan pada sistem operasi Android terbaru.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"PUGAM.com – Hari ini Google merilis Android 7.0 Nougat Developer Preview versi final atau versi terakhir. Dalam beberapa minggu, diperkirakan \n ...<\/a>","protected":false},"author":3,"featured_media":2101,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":"","two_page_speed":[]},"categories":[2091],"yoast_head":"\n