{"id":4103,"date":"2016-08-31T11:10:35","date_gmt":"2016-08-31T04:10:35","guid":{"rendered":"http:\/\/www.pugam.com\/?p=4103"},"modified":"2016-11-14T10:59:59","modified_gmt":"2016-11-14T03:59:59","slug":"china-siapkan-pesawat-ruang-angkasa-hipersonik-untuk-tahun-2030","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.pugam.com\/4103\/china-siapkan-pesawat-ruang-angkasa-hipersonik-untuk-tahun-2030\/","title":{"rendered":"China Siapkan Pesawat Ruang Angkasa Hipersonik untuk Tahun 2030"},"content":{"rendered":"
<\/p>\n
CASTC telah memulai penelitian lanjutan pada pesawat ruang angkasa yang mampu lepas landas secara horizontal langsung menuju orbit. Pesawat ruang angkasa ini disebut-sebut telah mengantongi izin operasi untuk tahun 2030.<\/p><\/blockquote>\n
PUGAM.com<\/strong> – China Aerospace Science and Technology Corporation<\/em> (CASTC) mulai melakukan penelitian lanjutan pada teknologi pesawat ruang angkasa yang diklaim lebih efisien dibandingkan teknologi yang digunakan pada pesawat ulang-alik. Pada dasarnya, tujuan CASTC adalah ingin membangun mesin hybrid combined cycle<\/em> yang memungkinkan pesawat untuk lepas landas dari bandara secara horizontal dan terbang langsung menuju orbit.<\/p>\n